Sidoarjo – Setelah menjalani beberapa kali uji coba, pelatih kepala Deltras FC Bejo Sugiantoro mengatakan bahwa anak asuhnya sudah siap mengarungi kompetisi musim ini. “Kondisi anak-anak sudah bagus. Mental permainan mereka sudah terbentuk dari serangkaian uji coba. Jelas ada kekecewaan dari uji coba lawan PSIM atas hasil kalah itu, tapi itu jadi bagian dari kami…