setiap penonton sepak bola di area stadion, sebelum masuk ke area tribun hendaknya membaca dan memahami kode etik yang sudah ditetapkan oleh setiap tim, salah satunya Deltras FC.
setiap penonton sepak bola di area stadion, sebelum masuk ke area tribun hendaknya membaca dan memahami kode etik yang sudah ditetapkan oleh setiap tim, salah satunya Deltras FC.
Sidoarjo – Stadion Gelora Delta Sidoarjo kandang atau markas dari klub Deltras FC secara simbolis diresmikan langsung oleh Presiden RI Prabowo Subianto sore tadi, Senin 17 Maret 2025. Prabowo hadir langsung dalam lawatannya kali ini ke Jawa Timur.Dalam pidatonya, Prabowo mengatakan bahwa sepakbola sudah menjadi harga diri bangsa. Sebab, dari sepakbola lah negara bisa bersaing…
Sidoarjo – Nama Bejo Sugiantoro akan selalu dikenang. Nama legenda itu sudah tiada. Meski begitu, Bejo Sugiantoro tetap ada di hati Deltras FC Sidoarjo. Pernah membela The Lobster di atas lapangan pun terakhir semasa hidupnya, Bejo menjadi nahkoda tim di pinggir lapangan. Legenda yang akan selalu dikenang Deltras FC dan Delta Mania. Acara penghormatan terakhir…
Sidoarjo – Kabar duka menyelimuti segenap keluarga besar Deltras FC Sidoarjo saat ini.Kami segenap manajemen klub Deltras FC Sidoarjo serta Deltras FC Akademi turut berduka cita yang mendalam atas meninggalnya head coach Deltras FC 2024/2025 Bejo Sugiantoro. Coach Bejo menghembuskan nafas terakhirnya dalam fun football di Lapangan Sier, Surabaya, Jawa Timur, Selasa 25 Februari 2025….
Aceh – Deltras FC harus mengakhiri pertandingan terakhir musim ini di babak 8 besar Liga 2 dengan kakalahan.Deltras FC harus kalah cukup telak dari tuan rumah Persiraja Banda Aceh dengan skor 4-1 (3-0). Satu-satunya gol Deltras dicetak pemain belia Dwiki Mardiyanto di menit ke-80.Hasil tersebut membuat The Lobster berada di peringkat keempat klasemen akhir babak…
Banda Aceh – Deltras FC bersiap menjalani pertandingan terakhir babak 8 besar Liga 2, Senin (17/2/2025) di kandang Persiraja Banda Aceh.Meski laga terakhir ini tak menentukan nasib Deltras untuk lolos ke Liga 1 musim depan, namun, skuad Deltras FC tetap bertekat memburu kemenangan di kandang Laskar Rencong julukan Persiraja Banda Aceh. Asisten pelatih Deltras FC…
Sidoarjo – Deltras FC bakal melakoni laga terakhirnya musim ini di babak 8 besar Liga 2 besok Senin (17/2/2025) ke kandang Persiraja Banda Aceh. Deltras FC dipastikan tak bisa lolos ke Liga 1 musim depan lantaran hingga laga keenam kemarin, The Lobster hanya meraup 3 poin dan kini sementara di peringkat keempat. Dalam lawatannya ke…
Sidoarjo – Sempat unggul di babak pertama 1-0 melalui gol Emerson, namun Deltras FC harus kalah 1-3 dari tamunya PSIM Yogyakarta di laga lanjutan babak 8 besar Liga 2 sore tadi (12/2/2025) di Gelora Delta Sidoarjo.Kekalahan tersebut membuat peluang Deltras FC pupus sudah untuk lolos ke Liga 1 musim depan. Sebab, poin Deltras kini hanya…
Sidoarjo – The Lobster masih punya sisa dua laga lanjutan di babak 8 besar Liga 2 musim ini. Yaitu laga home melawan PSIM dan away ke Persiraja Banda Aceh. Laga terdekat besok (12/2/2025) Deltras FC akan meladeni tamunya PSIM Yogyakarta di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, kick off 15.00 wib yang masih larangan tanpa penonton. Hasil…
Pekanbaru – Deltras FC harus mengakui keunggulan tuan rumah PSPS Pekanbaru di laga keempat babak 8 besar Liga 2 malam tadi. The Lobster kalah 2-0 (0-0) di pertandingan kali ini. Dua gol PSPS dicetak John Mena melalui titik putih dan Noriki pada babak kedua. Gol kedua PSPS menjadi sorotan jajaran pelatih Deltras. Sebab, gol Noriki…